Cincin Nikah Berlian, Emas atau Perak?
Selain cincin pertunangan, hal berikutnya yang harus dipersiapkan adalah cincin kawin. Apalagi kelak cincin nikah berlian ini akan selalu dikenakan oleh kedua pasangan. Sehingga tidak bisa asal pilih begitu saja. Penggunaan cincin kawin ini mulai populer sejak abad ke-12. Diawali dengan keputusan Paus Innocent III yang menginginkan setiap calon mempelai mempersiapkan
Read More